Polsek Warungkondang Polres Cianjur Laksanakan Patroli Dialogis

    Polsek Warungkondang Polres Cianjur Laksanakan Patroli Dialogis
    Polsek Warungkondang Polres Cianjur Laksanakan Patroli Dialogis

    Polsek.warungkondang – dalam upaya menjaga kamtibmas yang aman dan kondusif Polsek Warungkondang Polres Cianjur yang di pimpin oleh Panit Samapta Iptu Suhandra, SH melaksanakan kegiatan patroli di Wilayah hukum Polsek Warungkondang . Rabu (7/2023).

    Iptu Suhandra laksanakan patroli Berdialog dengan warga sampaikan himbauan kamtibmas agar selalu tingkatkan kewaspadaan tanamkan kepedulian akan keamanan lingkungan.

    Kapolres Cianjur AKBP ASZHARI KURNIAWAN, S.H., S.I.K., M.Si melalui Kapolsek Warungkondang KOMPOL USEP NURDIN, S, IP., MM. memerintahkan seluruh anggotanya untuk selalu meningkatkan kegiatan patroli guna memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat sebagai wujud tugas pokok Polri sebagai pengayom, pelindung dan pelayan masyarakat.

    Polres Cianjur Polda Jabar.

    polres cianjur polda jabar
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Desa Sekarsari Lakukan Giat...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Polsek Warungkondang Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Belajar dari Korea Selatan, Tidak Ada yang Kebal Hukum, Termasuk Presiden atau Mantan Presiden
    Hendri Kampai: Saat Politisi Terjebak Janji Politik
    MCM Dorong Menkomdigi dan DPR RI Kaji Soal Pembatasan Medsos bagi Anak-anak
    Hendri Kampai: Saat Penjahat dan Penjilat Bersatu dalam Kekuasaan, Hasilnya Pengkhianatan Terhadap Bangsa dan Negara
    Hendri Kampai: Tersangkakan Hasto, Keadilan yang Diuji dan Masa Depan KPK

    Ikuti Kami